Search

Polda Bali Melaksanakan Upacara Peringatan Hari Pahlawan Ke ... - Humas Polri

11

Upacara peringatan Hari Pahlawan Ke- 78 kali ini dilaksanakan di dua tempat yaitu terpusat di Lapangan Niti Mandala Renon Denpasar yang dihadiri oleh Kapolda dan Wakapolda Bali serta beberapa PJU Polda Bali dan di Halaman depan Mapolda Bali yang di pimpin oleh Irwasda Polda Bali

Dalam upacara peringatan Hari Pahlawan yang mengusung tema ” Semangat Pahlawan Untuk Masa depan Bangsa Dalam Memerangi Kemiskinan dan Kebodohan” ini ada beberapa point yang di sampaikan oleh Mentri Sosisal yang di bacakan oleh Irwasda Polda Bali pada saat pelaksanaan Upacara.

“Semangat untuk berantas kebodohan dan perangi kemisikinan dapat dilihat dan dirasakan denyutnya di seluruh pelosok negeri semangat yang berasal dari nilai perjuangan pahlawan bangsa di tahun 1945. semangat yang membawa kita menolak kalah dan menyerah pada keadaan menyatukan kita dalam upaya menyatukan kehidupan kebangsaan yang bersatu, berdaulat, adil dan makmur”.

“Bersama kita bangun usaha dan ekonomi kerakyatan yang akan menjadikan indonesia tumbuh menjadi negara yang makin maju, makin sejahtera, selamat Hari Pahlawan ke-78 mari kita panjatkan doa bagi para pahlawan yang telah gugur mendahului kita”.

Dalam kegiatan upacara ini Irwasda Polda Bali juga mengajak seluruh anggota untuk tetap berpegang teguh pada pendirian Polda Bali untuk meningkatkan pelindungan, pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat sehingga Polri dapat kembali meraih kepercayaan dari masyarakat.

Adblock test (Why?)

Baca Lagi Aje https://news.google.com/rss/articles/CBMiZGh0dHBzOi8vaHVtYXMucG9scmkuZ28uaWQvMjAyMy8xMS8xMS9wb2xkYS1iYWxpLW1lbGFrc2FuYWthbi11cGFjYXJhLXBlcmluZ2F0YW4taGFyaS1wYWhsYXdhbi1rZS03OC_SAQA?oc=5

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Polda Bali Melaksanakan Upacara Peringatan Hari Pahlawan Ke ... - Humas Polri"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.